PENGEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA 4-5 TAHUN

Publikasi Unusia

PENGEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA 4-5 TAHUN

Tampilkan catatan item lengkap

Judul: PENGEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA 4-5 TAHUN
Penulis: Zaimatus Syahria
Abstrak: Pengembangan Motorik Halus Anak Usia 4-5 Tahun Melalui Kegiatan Mewarnai dengan Menggunakan Cat Air Pada Masa Pandemi Covid-19 Tahun Pelajaran 2020/2021 Kata Kunci : Motorik Halus Mewarnai Dengan Cat Air Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar. Perkembangan motorik halus ialah meningkatkan perkoordinasian gerak tubuh yang melibatkan otot dan syaraf-syaraf yang jauh lebih kecil atau detail. Kegiatan mewarnai dengan cat air ini adalah dimana anak menggoreskan warna, menggunakan ibu jari dan telunjuk serta menggerakkan pergelangan tangan, dari gerakan-gerakan motorik halus menggores dan menggerakkan pergelangan tangan anak akan mengalami perkembangan. Berdasarkan hal tersebut peneliti melakukan penelitian di taman kanak-kanak Islam Ambulu yang menerapkan motorik halus melalui kegiatan mewarnai dengan meggunakan cat air pada masa pandemi covid-19.
URI: https://play.google.com/store/books/details?id=n6KBEAAAQBAJ&source=gbs_api
https://repository.bungabangsacirebon.ac.id/repo/handle/123456789/2453
Tanggal: 2022-10-03


File dalam item ini

File Ukuran Format Lihat

Tidak ada file yang diasosiasikan dengan item ini.

Item ini muncul di Koleksi berikut

Tampilkan catatan item lengkap

Telusuri Repositori


Pencarian Lanjutan

Jelajahi

Akun Saya