Penyelesaian Sengketa Pelanggaran Merek

Publikasi Unusia

Penyelesaian Sengketa Pelanggaran Merek

Tampilkan catatan item lengkap

Judul: Penyelesaian Sengketa Pelanggaran Merek
Penulis: Chandra Gita Dewi
Abstrak: Apabila berjalan-jalan ke sebuah pasar tradisional, super market, mall maupun plaza sudah dapat dipastikan bertemu dengan para pedagang yang menjual barang dagangannya di sana sini. Pada umumnya para pedagang di dalam memperdagangkan barang dagangannya sengaja menggunakan merek. Walaupun demikian selalu ada sebagian dari barang dagangan mereka yang tidak menggunakan merek. Sebelum membicarakan perdagangan dengan memakai merek lebih lanjut, perlu diketahui dahulu apakah merek itu? Secara umum tentang pengertian merek adalah sebuah tanda yang dilekatkan atau ditempel pada pembungkus produk yang diperdagangkan biasanya berupa gambar yang isinya dapat berbentuk huruf, kata, angka, warna, lukisan, dan kombinasi dari angka dengan warna. Buku Penyelesaian Sengketa Pelanggaran Merek ini diterbitkan oleh penerbit deepublish dan tersedia juga versi cetaknya.
URI: https://play.google.com/store/books/details?id=paisDwAAQBAJ&source=gbs_api
https://repository.bungabangsacirebon.ac.id/repo/handle/123456789/1523
Tanggal: 2022-10-31


File dalam item ini

File Ukuran Format Lihat

Tidak ada file yang diasosiasikan dengan item ini.

Item ini muncul di Koleksi berikut

Tampilkan catatan item lengkap

Telusuri Repositori


Pencarian Lanjutan

Jelajahi

Akun Saya