IMPLEMENTASI PEMBIAYAAN AKAD MURABAHAH MOBIL DI PT. CIMB NIAGA AUTO FINANCE CABANG CIREBON

Publikasi Unusia

IMPLEMENTASI PEMBIAYAAN AKAD MURABAHAH MOBIL DI PT. CIMB NIAGA AUTO FINANCE CABANG CIREBON

Tampilkan catatan item lengkap

Judul: IMPLEMENTASI PEMBIAYAAN AKAD MURABAHAH MOBIL DI PT. CIMB NIAGA AUTO FINANCE CABANG CIREBON
Penulis: TAUFIK HIDAYAH
Abstrak: Skripsi ini membahas tentang Implementasi pembiayaan akad murabahah Mobil adalah implementasi merupakan suatu kegiatan yang direncanakan serta dilaksanakan dengan serius juga mengacu pada norma-norma tertentu guna mencapai tujuan kegiatan seperti pembiayaan kredit Mobil yang dimana calon nasabah mengetahui proses awal pengajuan sampai berakhirnya perjanjian yang tertulis dari kedua belah pihak dan dimana calon nasabah melengkapi persyartan pengajuan seperti KTP, Kartu Keluarga, PBB, slip gaji, rekening Tabungan, bagi Wirausaha bisa melengkapi dengan SIUP, TDP Akta pendirian, dan dokumen lainya yang mendukung. Perjanjian atau Akad yang digunakan PT Cimb Niaga Auto Finance Cabang Cirebon dengan menggunakan Akad Murabahah, Murabahah adalah akad jual beli atas barang tertentu, dimana penjual menyebutkan harga pembelian barang kepada pembeli kemudian menjual kepada pihak pembeli dengan mensyaratkan keuntungan yang diharapkan sesuai jumlah tertentu. Dalam akad Murabahah, penjual menjual barang nya dengan meminta kelebihan atas harga beli dengan harga jual. Perbedaan antara harga beli dan harga jual barang disebut dengan Margin keuntugan. Produk pembiayaan kredit mobil baru merupakan produunggul di PT Cimb Niaga Auto Finance .Produk pembiayaan mobil baru ada di PT Cimb Niaga Auto Finance cabang Cirebon diberikan kepada pegawai, lembagav/instasi perusahaan yang telah bekerjasama untuk berbagai kebutuhan (serbaguna) dalam rangka membantu peningkatan Kebutuhan pegawai dalam bentuk pembiayaan pembeliaan kendaraan mobil baru. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan metode Kualitatif Deskriptif yaitu dengan mengumpulkan, menyusun, dan mendeskripsikan data data yang diperoleh dari hasil observasi, wawancara mendalam dengan berbagai sumber . dengan demikian, dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa implementasi pembiayaan kredit mobil berdasarkan syariah yang diterapkan CNAF dengan mengunakan perjanjian atau Akad Murabahah, dan dimana dari awal perjanjian sampai berakhirnya perjanjian nasabah selalu di monitor dan diberi arahan, adapun kendala yang terjadi dalam pembiayaan kreditnya yaitu wanprestasi dimana nasabah ingkar janji dalam melakukan kewajiban membayar angsuran dengan memberikan solusi seperti melakukan pemberitahuan sebelum tanggal jatuh tempo dan memeberikan arahan agar nasabah membayar tepat waktu tentunya sampai berakhirnya perjanjian.
Deskripsi: Kata Kunci : PENGGUNG SELATAN CIEREBON 45144 Referensi :
URI: https://ecampus.bungabangsacirebon.ac.id/iaibbc/AmbilLampiran?d=31Hv4XzSdQPmW231ro9iyf8aD9P26bZeEzLTJY74o8Yiv7wpUMqA1BVLgZ3UGdMMzW%2Bpc5FnsYYGhkamebGjvFB%2F32YwxyRhgMG74iqHL%2FJr729q7%2B3Mnkk%2B%2Bkx0jsMq6uxbp%2BJsLaxSFyyPARZZV%2BEXTiBDWaBl9mMsZhdAzMk%3D
Tanggal: 2019-04-29


File dalam item ini

File Ukuran Format Lihat Deskripsi
1652273999142_S ... HIDAYAH 2014.1.3.00208.PDF 1.316Mb application/pdf Lihat / Buka File Skripsi/Thesis

Item ini muncul di Koleksi berikut

Tampilkan catatan item lengkap

Telusuri Repositori


Pencarian Lanjutan

Jelajahi

Akun Saya